Asal Mula Tupai Amerika Memiliki Kantung di Perutnya

Loading

Asal Mula Tupai Amerika Memiliki Kantung di Perutnya

Suatu hari, segerombolan kelelawar menculik anak-anak tupai.

Mereka membawa anak-anak tupai ke dalam gua.

Induk tupai tak berani melawan kelelawar yang berjumlah ribuan.

Untunglah kemudian seekor kura-kura mau datang membantu.

Karena kura kura memiliki tempurung yang sangat keras, kelelawar pun tidak bisa mengalahkannya.

Akhirnya kura-kura berhasil menyelamatkan anak-anak tupai dan kemudian merobek perut induk tupai dan menyimpan anak-anak tupai di dalam perut induk tupai.

“Supaya anak-anakmu aman dan tidak diambil kelelawar lagi,” kata kura-kura.

Sejak saat itulah tupai amerika memiliki kantong di perutnya.

Hikmah Kisah:

Bantulah temanmu jika ada kesulitan.

(Cerita binatang dari Negara Amerika Serikat)

Bantu Gerakan Indonesia Cerdas Literasi di www.ebookanak.com dengan donasi, sedekah jariyah, infaq, dan zakat. Klik dsini

  • Penerbit: Cahaya Ilmu Bandung
  • Naskah: Kak Nurul Ihsan
  • Editor: Kak Nurul Ihsan
  • Gambar: www.ebookanak.com
Baca juga:  Mengenal Makhluk Hidup dan Benda Mati

Cloud Hosting Partner:
PT Dewaweb
AKR Tower 16th Floor
Jl. Panjang no.5, Kebon Jeruk
Jakarta 11530
Email: sales@dewaweb.com
Phone: (021) 2212-4702
Mobile: 0813-1888-4702
www.dewaweb.com

Jasa Penerbitan Buku
Naskah/Ilustrasi/Komik/Layout Desain/Cetak
WA: 0815 6148 165
Telp: (022) 87824898
e-mail: cbmagency25@gmail.com
Jl. Raden Mochtar III, No. 126, Sindanglaya,
Bandung, Jawa Barat 40195

Kak Nurul Ihsan adalah Inisiator Gerakan Indonesia Cerdas Literasi, Ketua Yayasan Sebaca Indonesia, Founder www.ebookanak.com, dan Kreator 500 buku anak yang sudah berkarya sejak 1991 hingga sekarang bersama tim CBM Studio. Profil dan karya buku Kak Nurul Ihsan dan tim CBM Studio dapat dilihat di sini.

jasa ilustrasi, komik, layout/setting, dan desain grafis.

Loading

Leave a Reply

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

error: Content is protected !!