Gurita Hewan Berlengan Banyak

Loading

Tentakel gurita berguna untuk membelit dan mengisap mangsanya.

Akulah gurita, binatang laut yang memiliki delapan lengan yang disebut tentakel.

Tentakelku berguna untuk membelit dan mengisap mangsaku.

Crott! Jika ada bahaya mengancamku, aku akan menyemprotkan cairan berwarna hitam pekat.

Cairan ini akan menyembunyikan tubuhku saat aku melarikan diri.

What Is The Animal With So Many Hands?

I am Octopus, an oceanic animal with eight hands known as tentacle.

I use my tentacels to tied and sucked my preys.

Splash!! Whenever danger comes near me, I will splattered an obsidian blacken liquid.

This liquid will hide myself and gives me opportunity to run away. ***

(www.ebookanak.com)

Kontributor:

  • Naskah: Nurul Ihsan
  • Ilustrasi: Iwa Indrawan
  • Desain layout: Yuyus Rusamsi
  • Penerbit: Cikal Aksara (Jakarta, Indonesia)
  • Hak cipta/copy right: Nurul Ihsan/cbmagency.com

Video: Apa yang Terjadi Jika Kamu Tertangkap Gurita Raksasa?

Cloud Hosting Partner:

Baca juga:  Beramal Karena Allah (38)

Jasa Penerbitan Buku
Naskah/Ilustrasi/Komik/Layout Desain/Cetak
WA: 0815 6148 165
Telp: (022) 87824898
e-mail: cbmagency25@gmail.com
Jl. Raden Mochtar III, No. 126, Sindanglaya,
Bandung, Jawa Barat 40195

jasa ilustrasi, komik, layout/setting, dan desain grafis.

Kak Nurul Ihsan adalah Inisiator Gerakan Indonesia Cerdas Literasi, Ketua Yayasan Sebaca Indonesia, Founder www.ebookanak.com, owner jasa penerbitan buku CBM Studio, serta Kreator 500 buku anak yang sudah aktif berkarya sejak 1991 hingga sekarang. Profil dan karya buku Kak Nurul Ihsan dan tim CBM Studio dapat dilihat di sini.

Loading

Leave a Reply

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

error: Content is protected !!
banner 13 ebook komik puasa ramadhan_11zon