Pengikut Nabi Nuh Hanya Orang-Orang Miskin
- By ebookanak
- Updated: Agustus 16, 2023

(Gambar: ebookanak.com)
Nabi Nuh mencoba untuk memperlihatkan kekuasaan Allah melalui hasil ciptaan-Nya.
Nabi Nuh menunjukkan alam semesta ini berupa langit, matahari, bulan, dan bintang-bintang yang menghiasinya.
Bumi dengan kekayaan yang ada di atas dan di bawahnya, berupa tumbuhan dan air yang mengalir.?
Pergantian siang menjadi malam dan sebaliknya.
Semuanya itu memberi manfaat yang besar kepada manusia.
Semuanya itu merupakan bukti kekuasaan Allah.
Nabi Nuh juga memberitakan kepada mereka, bahwa akan ada imbalan yang akan diterima oleh manusia atas semua amalannya di dunia.
Orang yang berbuat kebaikan akan dimasukkan ke dalam surga dan orang yang berbuat kejahatan akan dimasukkan ke dalam neraka.
Nabi Nuh memiliki kesabaran yang tinggi dalam menghadapi kaumnya.
Nabi Nuh tidak bosan menyerukan kebenaran, walaupun kaumnya tetap membangkang.
Kadang kala, Nabi Nuh berkata dengan penuh kelembutan agar orang-orang mau mengikuti ajakannya.
Kadang-kadang, Nabi Nuh juga menggunakan kata-kata yang tajam.
Walaupun Nabi Nuh telah berusaha keras, sangat sedikit orang yang mau mengikuti ajarannya.
Orang-orang yang mau mengikuti ajakan Nabi Nuh merupakan orang-orang miskin.
Sementara itu, orang-orang kaya dan para pembesar tidak memercayai Nabi Nuh. ***
Baca, Download, dan Print konten ebook anak bergambar di elibrary.id

Followers of Prophet Noah Only Poor People
Prophet Noah tried to show the power of Allah through His creation.
Prophet Noah showed the universe in the form of the sky, sun, moon and stars that adorn it.
Earth with wealth that is above and below it, in the form of plants and flowing water.?
The change of day to night and vice versa.
All of these provide great benefits to humans.
These are all proofs of God’s power.
Prophet Noah also told them that there would be a reward that would be received by humans for all their deeds in the world.
People who do good will be put into heaven and people who do evil will be put into hell.
Prophet Noah has great patience in dealing with his kind.
Prophet Noah was not tired of calling for the truth, even though his people remained disobedient.
Sometimes, Prophet Noah said with great tenderness so that people would follow his invitation.
Sometimes, Prophet Noah also used sharp words.
Even though Prophet Noah had tried hard, very few people wanted to follow his teachings.
The people who want to follow Noah’s invitation are poor people.
Meanwhile, rich people and officials did not believe in Noah. ***


Kontributor:
- Penulis: Rani Yulianti
- Penyunting: Kak Nurul Ihsan
- Ilustrator: Dini Tresnadewi dan Aep Saepudin
- Desainer dan layouter: Jumari, Kak Nurul Ihsan
- Penerbit: Erlangga For Kids (Jakarta, Indonesia)

EBOOK TERKAIT
About ebookanak
Ebookanak.com merupakan media publikasi ebook anak legal dan orisinal karya Kak Nurul Ihsan dan tim yang dapat diakses free online dan didownload dengan donasi untuk memajukan Gerakan Indonesia Cerdas Literasi di ebookanak.com dan elibrary.id.
Kategori
Terbaru
-
Kisah Menakjubkan 25 Nabi dan Rasul
Pahala Sedekah jariyah ebook PDF “Kisah...
-
Download Ebook 60 Langkah 60 Hari Aku Pintar Membaca dan Menulis (64 Halaman)
Baca Ebook Online Download Ebook PDF 60...
-
Download 400 Judul Ebook Anak Isi 10+ Ribu Halaman PDF Karya Kak Nurul Ihsan
🔰 DOWNLOAD EBOOK ANAK DENGAN DONASI...
-
Daftar Anggota Elibrary.id
Daftar di sini Salam Sahabat elibrary.id...
-
Adab dan Doa Bagi Orang yang Berbuat Kebaikan pada Kita
Download full ebook dengan Donasi Download...
-
Adab Islam pada Orang yang Telah Berbuat Kebaikan pada Kita
Download full ebook dengan Donasi Download...
-
Khat Doa untuk Orang yang Telah Berbuat Kebaikan
Download full ebook dengan Donasi Download...
-
Adab dan Doa Ketika Menerima Hadiah
Download full ebook dengan Donasi Download...
Ebookpedia
-
Download Ebook Anak Bergambar: Seri Kebiasaan Anak Saleh; Bagaimana Aku Makan
BACA, DOWNLOAD, DAN PRINT DI SINI...
Kak Nurul Ihsan adalah founder, pemilik, admin, dan kreator ebookanak.com dan elibrary.id yang sudah berkarya sejak puluhan tahun silam dengan lebih dari 500 buku anak & pendidikan dengan berperan sebagai konseptor, penulis, ilustrator, komikus, dan desainer buku anak yang terus tetap konsisten dan produktif berkarya sejak 1999 hingga sekarang bersama tim kreatif di CBM Studio Bandung. Saat ini Kak Nurul Ihsan juga aktif menjadi inisiator Program Sosial Literasi Gerakan Indonesia Berbudi: Berbagi Buku Anak Digital Free Online di www.ebookanak.com. Sebuah gerakan sosial literasi di bawah Yayasan Sebaca Indonesia Foundation yang didirikan dan diketuainya untuk mewujudkan visi Indonesia Cerdas Literasi pada 2045. Untuk kerjasama penerbitan silakan hubungi Yayasan Sebaca Indonesia Foundation atau redaksi www.ebookanak.com: Jl. Raden Mochtar III, No. 126, RT 003/02, Sindanglaya, Cimenyan, Kab. Bandung Jawa Barat, Indonesia 40195, telp. (022) 87824898, HP. 0815 6148 165. e-mail: cbmagency25@gmail.com
Paket Donasi
-
192 Halaman Ebook PDF 8 Judul Seri Fiqih Anak
8 Judul Seri Fiqih Anak karya Kak...
Download
-
Download Ebook: Seri 100 Dongeng Binatang Dunia Pilihan: Harimau Bertopeng Rusa (Edisi 3)
Download Ebook dengan donasi di sini...
Download Ebook
-
192 Halaman Ebook PDF 8 Judul Seri Fiqih Anak
8 Judul Seri Fiqih Anak karya Kak...
Hadispedia
-
Kata Nabi, Makan Sahur Itu Penuh Berkah
Makan sahur dilakukan setelah tengah malam....
Sainspedia
-
Profil Singkat dan Lengkap Provinsi Nanggroe Aceh Darussalam
Provinsi Nanggroe Aceh Darussalam: Baca juga: ...
Nabipedia
-
Keluarga Rasulullah
Download Ebook dengan Donasi Infaq Pesan...
Doapedia
-
Doa untuk Pengantin
بَارَكَ اللهُ لَكَ وَبَارَكَ عَلَيْكَ وَجَمَعَ...
Fabelpedia
-
Batu Bisa Bicara
Monyet selalu melompati sebuah batu besar...
Tokohpedia
-
Ngurah Rai Bertempur Habis-Habisan Melawan Belanda di Puputan Margarana
Ngurah Rai adalah lulusan Corps Opleiding...
Komikpedia
-
Shalat Pada Waktunya Adalah Amal Paling Utama
Hadits Nabi Muhammad saw. Amal apakah...
Ensiklopedikid
-
Kalong Kelelawar Terbesar di Dunia
(ebookanak.com) Kontributor: Sinopsis (ebookanak.com) Baca juga: ...
Englishpedia
-
Dua when visiting the graves
Dua when visiting the graves السَّلامُ...
Quranpedia
-
Surah Al Fatihah Ayat 1-7, Cara Membaca, Arti dan Keutamaannya
اَلْحَمْدُ لِلّٰهِ رَبِّ الْعٰلَمِیْنَ(1) الرَّحْمٰنِ الرَّحِیْمِ(2)...
Kisahpedia
-
Profil 25 Nabi dan Rasul: Nabi Daud as
Download full ebook anak karya Kak...
Ibadah
-
Cara Menghilangkan Najis Mutawasitha
Najis Mutawasitha yaitu segala sesuatu yang...
Ceritapedia
-
Cerita Rakyat Papua: Kisah Dua Putri dan Si Raja Ular
Cerita Dua Putri dan Si Raja...
Paudpedia
-
Mengenal Kebersihan Diri
Hiduplah dengan sehat dan bersih. Coba...
Arsip PDF
-
Download 1001 Worksheets PAUD TK
Download Full Ebook Anak Karya Kak...
Kamuspedia
-
Mengenal Kata Kerja (10)
Download full ebook anak karya Kak...
Gambarpedia
-
Pintar Menggambar dan Mewarnai: Kapal Selam; Menggunakan Crayon dan Spidol; PAUD TK
Baca juga: Nabi Musa as Berpisah...
Islampedia
-
Kata Nabi, Memberi Makanan untuk Berbuka Puasa
Asma dan Husna sedang memberi bingkisan...
Animalpedia
-
Ikan Mas Bisa Melihat Warna Lebih Banyak daripada Manusia
Ikan mas memiliki kemampuan yang unik...
KATEGORI
